Jumat, 16 Agustus 2013

Cara Membuat Kolom Komentar Facebook Dan Blogger Berdampingan

kali ini gue share Cara Membuat Komentar Facebook dan Blogger 
ga usah basa basi lagi langsung aja CEKIDOT :

1. Login ke akun blogger.com anda

2. Pilih Template kemudian Edit HTML
3. Tekan Ctrl F dan cari kode ]]></b:skin>
4. Taruh kode berikut di atas ]]></b:skin>





comments-page { background-color: #f2f2f2;}#blogger-comments-page { padding: 0px 5px; display: none;}.comments-tab { float: left; padding: 5px; margin-right: 3px;cursor: pointer; background-color: #f2f2f2;}.comments-tab-icon { height: 14px; width: auto; margin-right: 3px;}.comments-tab:hover { background-color: #eeeeee;}.inactive-select-tab { background-color: #d1d1d1;}




5. Kemudian cari kode </head>

6. Taruh kode berikut di atas kode di atas kode </head>

<script src='http://connect.facebook.net/en_US/all.js#xfbml=1'/>

<script src='http://code.jquery.com/jquery-latest.js'/>
<meta content='IDfacebook' property='fb:admins'/>
<script type='text/javascript'>
function commentToggle(selectTab) {
$(".comments-tab").addClass("inactive-select-tab");
$(selectTab).removeClass("inactive-select-tab");
$(".comments-page").hide();
$(selectTab + "-page").show();}
</script>

7. Ganti IDfacebook dengan ID sendiri (facebook.com/IDfacebook)

8. Kemudian cari kode <div class='comments' id='comments'>
9. Kamu akan menemukan 2 kode yang sama. Letakkan kode di bawah ini tepat di bawah 2 kode tersebut







 <div class='comments-tab' id='fb-comments' onclick='javascript:commentToggle(&quot;#fb-comments&quot;);' title='Comments made with Facebook'><img class='comments-tab-icon' src='http://static.ak.fbcdn.net/rsrc.php/v1/yH/r/eIpbnVKI9lR.png'/><fb:comments-count expr:href='data:post.url'/> Comments</div><div class='comments-tab inactive-select-tab' id='blogger-comments' onclick='javascript:commentToggle(&quot;#blogger-comments&quot;);' title='Comments from Blogger'><img class='comments-tab-icon' src='http://www.blogger.com/img/icon_logo32.gif'/> <data:post.numComments/> Comments</div><div class='clear'/></div><div class='comments-page' id='fb-comments-page'><b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'><div id='fb-root'/><fb:comments expr:href='data:post.url' num_posts='5' width='450'/></b:if></div><div class='comments comments-page' id='blogger-comments-page'>





10. 5 adalah banyaknya komentar yang ditampilkan dan 450 adalah lebar kotak komentar facebook.

11. Simpan Template jika sudah selesai.

Penting :

Seperti biasanya untuk susunan template blog rata-rata tidak sama. Jika didalam template blog anda terdapat 2 kode yang sama yaitu kode <div class='comments' id='comments'>, maka untuk lebih mudahnya, letakkan kode-kode pada no.9 tersebut pada kode yang nomor 2 (dua) saja untuk ditempatkan dibawah kode <div class='comments' id='comments'>

Jangan bingung untuk cara membuat komentar blog dan facebook berdampingan ini, jika anda masih belum paham silahkan simak lebih teliti lagi dan lihat berulang-ulang tutorial diatas.


Sekian Trik dari gue. Jika masih bingung silahkan tinggalkan komentar dibawah.Onion Head Fanmade Emoticons 7
Terimakasih Telah berkunjung... Onion Head Emoticons 1

Newer Post Older Post Home

3 komentar:

Lapor gan, follback sukses
terimakasih

Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

Posting Komentar

Warning!
Pesan/Komentar Anda Akan Dihapus Bila,


- Pesan yang berbau SARA, Pornografi, ancaman atau pesan-pesan negatif lainnya akan kami hapus dari postingan ini.
- Pesan/Komentar Berisi Link Aktif
- Pesan/Komentar Tidak Sesuai Dengan Bahasan/Postingan


Tinggalkan Komentar = Blogg Anda Otomatis Langsung Saya Follow(Jangan Lupa Untuk Follow Back)
Berkomentarlah dengan baik dan bijak, jangan menjadi Spammer !

Thx.